Minggu, 26 Desember 2010

Karena Sejuta Senyumku, Untukmu

aku perhatikanmu dari balik jendela
memahami dari sudut mata
sendiri dan menghindari
tersenyum

aku mencintaimu dari tatapan mata
pernah beradu tapi tak selalu
membuatku tak bernyali dan mati
masih tersenyum

aku tau tentangmu kemudian
belajar memahamimu walaupun sebagian
semua tentangmu, mengganggu
masih sangat tersenyum

aku butuh rasa, aku butuh percaya
aku butuh berikan senyumku
aku butuh kau tau 





*sejuta rasa dan cinta untukmu, satu yang kumau "LIHAT AKU, SELALU ADA AKU DISEKITARMU :)








Tidak ada komentar:

Posting Komentar